Kembali Serahkan kartu BPJS Ketenagakerjaan, Benny Dwifa : Upaya Pemerintah Menyejahterakan Masyarakat Dengan Program Jaminan Kesehatan

    Kembali Serahkan kartu BPJS Ketenagakerjaan, Benny Dwifa : Upaya Pemerintah Menyejahterakan Masyarakat Dengan Program Jaminan Kesehatan
    Bupati Sijunjung, Benny Dwifa Yuswir, S.STP, M.Si menyerahkan langsung Kartu BPJS ketenagakerjaan

    SIJUNJUNG - Sebanyak 444 orang pekerja mandiri/sektor informal seperti Petani, Pedagang Kaki Lima, Guru TPQ/TPSQ, Imam, Khatib dan Gharim serta pekerja rentan lainnya di Kecamatan IV Nagari Kabupaten Sijunjung kembali terima kartu BPJS Ketenagakerjaan.

    Bupati Sijunjung, Benny Dwifa Yuswir, S.STP, M.Si menyerahkan langsung Kartu BPJS ketenagakerjaan tersebut pada acara sosialisasi BPJS ketenagakerjaan yang dilaksanakan di gedung UDKP Kecamatan IV Nagari, Jumat (17/3/23).

    Penyerahan kartu tersebut disaksikan beberapa anggota DPRD Kabupaten Sijunjung Dapil I, Asisten Deputi Direktur Bidang Kepesertaan, Roby, Ketua Masyarakat Ekonomi Syariah (MES) Kabupaten Sijunjung, Ito Hadi Sista, Kepala Dinas Nakertrans, Khamsiardi, Kepala Dinas PMPTSP, Jaheri, Kepala Dinas PMN, Joni Antonius, Camat IV Nagari, Ayu Bony Dwifita, dan Wali Nagari se Kecamatan IV Nagari.

    Orang nomor satu di Kabupaten Sijunjung ini mengatakan bahwa, penyerahan kartu BPJS Ketenagakerjaan bagi pekerja mandiri/sektor informal ini adalah bukti kepedulian pemerintah daerah dalam rangka memberikan perlindungan dan kenyamanan serta ketentraman bagi masyarakat dalam melakukan tugas dan aktifitas sehari hari

    Ia berharap agar BPJS ketenagakerjaan ini betul betul dapat dimanfaatkan oleh mayarakat hendaknya, kedepan pemerintah daerah tidak ragu ragu lagi untuk kembali mengalokasikan anggaran yang lebih besar untuk memberikan perlindungan kepada masyarakat.

    Dodon Afrianto

    Dodon Afrianto

    Artikel Sebelumnya

    Resmikan Masjid Nurul Hasanah Nagari Palaluar,...

    Artikel Berikutnya

    Bupati Sijunjung Pimpin Upacara Hari Amal...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024
    Kunker Pangkogabwilhan I Ke Tanjung Balai Karimun, Tinjau Pilkada Serentak di Wilayah Perbatasan
    Bakamla RI Sambut Kapal PCG BRP Gabriela di Dermaga Bitung
    Buka Pertemuan Penguatan Program Sekolah Sehat, Bupati Benny Dwifa : Sekolah Sehat Melahirkan Peserta Didik Berperilaku, Berbudaya Sehat, Cerdas dan Berkarakter
    Nama Buya Ahmad Syafii Maarif Diabadikan Menjadi Nama Jalan di Ibu Kota Kabupaten Sijunjung
    Sinergi, BAZNAS dan Pemkab Sijunjung Kolaborasi Tingkatkan Perekonomian Masyarakat Transmigran Padang Tarok
    Zarfi Deson Dukung Kemajuan Pendidikan Pessel, 2 Sekolah SMA Diberikan Bantuan Mobil dari Dana Pokir
    Rakornas TP PKK Dibuka Ibu Iriana Jokowi, Ny. Riri Benny Dwifa Hadir Didampingi Kasubag Protokol Khaidir Ali Daulay
    Hadiri Pelantikan PCNU Kabupaten Sijunjung, Bupati Benny Dwifa Ajak NU Berkolaborasi Bangun Sijunjung
    Hadiri Silaturahmi Akbar IKKS Kota Batam, Bupati Benny Dwifa Ajak Perantau Berkolaborasi Membangun Kabupaten Sijunjung
    Buka Pertemuan Penguatan Program Sekolah Sehat, Bupati Benny Dwifa : Sekolah Sehat Melahirkan Peserta Didik Berperilaku, Berbudaya Sehat, Cerdas dan Berkarakter
    Bupati Benny Dwifa Serahkan Piala Liga Silaturahmi Mini Soccer HUT IKKS Kota Batam ke-16
    Penuhi Kebutuhan Masyarakat, Bupati Benny Dwifa Resmikan Jembatan Batu Licin Nagari Batu Manjulur,
    Rangkaian Kegiatan Peringatan Hari Jadi Kab. Sijunjung ke-74 tahun 2023 Dilaunching Wabup Sijunjung
    Bupati Sijunjung Pimpin Upacara Hari Amal Bakti Ke- 77 Tahun 2023
    Bupati dan Wabup Shalat Idul Adha Bersama Masyarakat Di Lapangan M. Yamin, SH
    Penuhi Kebutuhan Masyarakat, Bupati Benny Dwifa Resmikan Jembatan Batu Licin Nagari Batu Manjulur,
    PMI Sijunjung suport penuh kegiatan pemeriksaan gigi dan mata gratis oleh BKIM dan PMI Prov Sumbar

    Ikuti Kami